Silvanna merupakan role hero Fighter. Silvanna juga merupakan saah satu hero wanita yang mempunyai damage yang sangat besar pada season saat ini.
Pada umumnya Silvanna digunakan untuk membunuh hero yang lemah seperti Marksaman, Mage, dan Assassin.
Berikut build Silvanna tersakit 2022
- Tough Boots
Item pertama yang harus dibeli saat menggunakan hero Silvanna yaitu Tough Boots, dalam item ini akan memberikan tambahan 40% Movement Speed dan 22 Magical Defense.
Baca Juga: Build Item Bruno Mobile Legends Tersakit 2022 - Genius Wand
Item ini sering kali digunakan untuk melawan hero yang mempunyai Magical Defense. Item ini akan memberikan tambahan 75% Magic Power, 5% Movement Speed, dan 10% Magical Penetration. - Concentrated Energy
Item ini juga cukup penting untuk Silvanna, item ini akan memberikan tambahan 70% Magic Power, 700 HP, dan 25% Magical Lifesteal.
Baca Juga: Build Item Natalia Mobile Legends Tersakit 2022 - Glowing Wand
Item yang selanjutnya yaitu Glowing Wand. Item ini cukup berpengaruh untuk Silvanna, dalam item ini akan memberikan tambahan 75% Magic Power, 4oo HP, dan 5% Movement Speed. - Immortality
Item ini berguna agar jika hero kalian mati maka bisa hidup kembali. Item ini harus dibeli untuk Silvanna karena dalam item ini akan memberikan tambahan 800 HP dan 40% Physical Defense.
Baca Juga: Jadwal Piala Presiden Esports 2022 - Dominance Ice
Item yang terakhir yaitu Dominance Ice. Item ini wajib digunakan untuk role Fighter, karena dalam item ini akan memberikan tambahan 500 Mana, 70% Physical Defense, 5% Movement Speed, dan 10% Cooldown Reduction.
Artikel Terkait
Penjelasan Lengkap Dan Fungsi Item Attack Sea Halberd Mobile Legends
Penjelasan Lengkap Item Defense Oracle Mobile Legends Beserta Hero Yang Cocok Untuk Menggunakannya
Fungsi Item Defense Antique Cuirass Mobile Legends, Beserta Hero yang Cocok Untuk Menggunakannya