Duel Lawan Isaac Dogboe Disebut Robeisy Ramirez sebagai Awal Langkahnya untuk Tantang Emanuel Navarrete

- Jumat, 27 Januari 2023 | 15:01 WIB
Robeisy Ramirez (kiri) dan Isaac Dogboe.
Robeisy Ramirez (kiri) dan Isaac Dogboe.

Di kelas welter junior, Tiger Johnson (7-0-0, 5 KO) yang pernah tampil di Olimpiade Tokyo 2020, juga akan bertarung. Lawannya belum diketahui.

Di kelas berat, naik ring juga Jeremiah Milton (8-0-0, 6 KO). Di kelas ringan ada Abdullah Mason (6-0-0, 5 KO). Ia akan melakoni debut pertarungan 6 ronde.

Di kelas berat ringan, Dante Benjamin Jr (5-0-0, 3 KO) juga akan bertarung 6 ronde. Lawannya belum ditetapkan.***

 

Halaman:

Editor: Aba Mardjani

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X