Ini Tale of the Tape Gervonta Davis dan Ryan Garcia Jelang Duel 15 April 2023

- Senin, 26 Desember 2022 | 09:27 WIB
Ryan Garcia (kanan) dan Gervonta Davis. (Foto screenshot dari Boxing Social.)
Ryan Garcia (kanan) dan Gervonta Davis. (Foto screenshot dari Boxing Social.)

GERVONTA dijadwalkan bertarung dengan Ryan Garcia pada 15 April 2023. Belum ada pengumuman resmi. Sebelum itu, Gervonta Davis akan melakukan duel pemanasan melawan Hector Garcia pada 7 Januari 2023. Ryan Garcia menolak duel pemanasan dan fokus persiapan duel 15 April saja.

BERIKUT TALE OF THE TAPE KEDUA PETINJU

Gervonta Davis Nama Lengkap Ryan Garcia
Gervonta Davis Nama Ring Ryan Garcia
Tank Nama Julukan Kingry dan The Flash
Baltimore, Maryland, AS Kota dan Negara Kelahiran Victorville, California, AS
7 November 1994 Tanggal Kelahiran 8 Agustus 1998
  Keturunan Meksiko
Amerika Serikat Negara Amerika Serikat
166cm dan 171cm Tinggi dan Jangkauan 178cm dan 178cm
27 Total Tanding 23 kali
25 Menang KO 19
92,59% Persentase Menang KO 82,61%
- Kalah -
- Draw -
- No-Contest -
Juara kelas ringan WBA regular Gelar Saat Ini Juara ringan WBC interim
m-KO 1 Desi Williams, 22 Feb 2013 Debut Pertarungan m-TKO 1 Edgar Meza, 9 Jun 2016
m-TKO 6 Rolando Romero, 28 Mei 2022 Pertarungan Terakhir m-KO 6 Javier Fortuna, 16 Jul 2022
Kidal (kiri) Gaya Bertinju Ortodoks (kanan)
Calvin Ford Pelatih Joe Goossen
Premier Boxing Champions Promotor Golden Boy Promotions
Under Armour Endorsement Gatorade

 

Editor: Aba Mardjani

Tags

Terkini

X