Itu yang juga bikin Ryan Garcia galau. Pasalnya, peluang untuk mendapatkan bayaran terbesar sepanjang kariernya melawan Gervonta Davis sepertinya tertutup sudah. Padahal, jika ia menang, Garcia juga berpeluang bertarung dengan bayaran-bayaran lebih besar lagi.
Artikel Terkait
Setelah Javier Fortuna, Ini 4 Nama Potensial buat Ryan Garcia Termasuk Gervonta Davis
Ryan Garcia Vs Gervonta Davis – Begitu Diumumkan, Itu akan Jadi Duel Terbesar
Oscar De La Hoya dan Eddie Hearn pun Sama-sama Ingin Duel Ryan Garcia Vs Gervonta Davis
Bukan Cuma Tantang Gervonta Davis, Ryan Garcia Bahkan Ajak Duel Floyd Mayweather Jr
Soal Duel Ryan Garcia Vs Gervonta Davis, Tunggu Kejutan Akhir Tahun